Latest Updates

Alternatif Lain mengobati Sakit Ginjal

Bahan-bahan alami yang dibutuhkan untuk mengobati sakit ginjal adalah:
  • 50 gram daun kumis kucing
  • 50 gram daun meniran dan akarnya
  • 50 gram daun kaca beling
Caranya:
  1. Daun kaca beling ditumbuk halus, kemudian campur dengan bahan-bahan yang lainnya (daun kumis kucing dan meniran)
  2. Rebuslah semua bahan tersebut dengan air secukupnya sampai mendidih. Selanjutnya minum air tersebut, dua kali dalam sehari (pagi dan sore)

0 Response to "Alternatif Lain mengobati Sakit Ginjal"

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.