Latest Updates

Cara Menyembuhkan Bisul Sejenis Cacar Air

Cara mengobati Bisul sejenis cacar dengan Daun Jarak 
Caranya adalah : ambilah kurang lebih 7 lembar daun jarak, kemudian daun tersebut di cuci lalu direbus setengah matang. Air rebusan tersebut digunakan untuk mandi dan daunnya dipakai untuk gosokan. Sehari mandikan dengan cara seperti ini kurang lebih dua kali selama tiga hari. Selamat mencoba, semoga cepat sembuh.

Mengobati Bisulan (wudun:jawa)
  1. Menggunakan Mentimun dan biji pala
    Caranya, mentimun dan  biji pala diparut lalu dibungkus dengan daun pisang setelah itu dipepes diatas api. Ramuan ini setelah agak dingin (hangat-hangat kuku) ditempelkan pada bisul. Lakukan dengan berulang kali, insya Allah bisul anda sembuh tanpa bekas.
  2. Daun Gelandir (daun ubi pendem/rambat)
    Caranya, daun gelandir dilayuna atau digarang sebentar diatas api dan diolesi minyak klentik atau minyak sayur. Insya Allah bisul akan segera pecah dan akhirnya jadi sembuh.

0 Response to "Cara Menyembuhkan Bisul Sejenis Cacar Air"

Posting Komentar

Perhatian : Untuk kebaikan bersama Dilarang menyisipkan Link Hidup.
jika cuma teks url blog/web atau isi di daftar tamu itu tidak menjadi masalah, kalaupun masih ada tentunya Pihak Admin akan Menghapusnya.